Dinsos Kaltim Gelar Rapat Persiapan Penyembelihan Hewan Qurban.
Samarinda – Kadis Sosial Provinsi Kalimantan Timur HM Agus Hari Kesuma , Rabu (29/7), memimpin rapat persiapan pelaksanaan penyembelihan hewan qurban dalam rangka peringatan Hari Raya Idul Adha 1441 H. bersama para Pejabat Administrator dan Pengawas di lingkungan Dinas Sosial Kaltim.
Dalam Rapat yang dilangsungkan di Ruang rapat kadis sosial , Jl Basuki Rahmat Nomor 76 Samarinda, Agus menekankan, Agar pelaksanaan penyembelihan hewan qurban wajib mengikuti Posedur Tetab (Protab) protokol kesehatan mengingat wabah virus corona yang belum berakhir.
“Saya harapkan pada pelaksanaan penyembelihan hewan qurban nanti tata caranya harus disesuaikan dengan protab protokol kesehatan covid-19 seperti memakai masker, menjaga jarak dan mencuci tangan pakai sabun Ucapnya.(M.)
Leave a Reply
Want to join the discussion?Feel free to contribute!